Hari Ini WIB

Mengenal Daun Tespong

Update Monday, May 12, 2008 at 6:19 PM. Dalam topik

ui onblur="try {parent.deselectBloggerImageGracefully();} catch(e) {}" href="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjr4CjmYdydPVtjPyk-358DNngj1USXBccUPYmpzI5uHeukBlZ9B5wUFv_ENkystU8Q_BSyyvPp_jkhNLWL0cVzZApOxC2v86-TZH0enSyXHAkUp5Mh2E3AhYvzigiczHxEWPATP1oyL96P/s1600-h/Copy+of+IMG_0064_RT8.jpg">

Bagi masarakat Jawa Barat, menikmati hidangan dengan sambal dan lalapan merupakan lauk sehari-hari. Salah satu lalapan favorit masarakat Suku Sunda adalah daun Tespong (Oenanthe javanica).

Tanaman tespong tumbuh subur di dataran tinggi hingga dataran rendah, asalkan tanahnya gembur, lembab dan berdrainase baik, tespong dapat tumbuh dengan baik. Sepintas, tanaman semak yang bisa mencapai tinggi 150 cm menyerupai daun sledri. Aromanya harum dengan daun bergerigi. Daun mudanya sangat enak diolah menjadi tumisan atau dimakan mentah sebagai lalapan sebagai pelengkap lauk ikan bakar, ayam goreng dengan sambal. Teks&Foto: Budi Sutomo

Tulis Komentar Kamu dibawah, pada Comment as: pilih Name/URL atau pilih Anonymous.

0 Komentar untuk "Mengenal Daun Tespong"

Post a Comment