Home / / Wedang Bajigur - Minuman Hangat
Wedang Bajigur - Minuman Hangat
Update Tuesday, November 1, 2011 at 7:13 AM. by Informasi Terbaru 2013 Dalam topik
a hrif="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhHgkFceCNgVuDLKgE4Dj-BuXdhlfW56FpcrlzXUIodERhVETMA-VmS0PMMtmeirxZg0RvzhDU0XJhr_XfiRCRw9D7nYP60J2dtYzRJUCLN4e42-GDzk9MySfMcwD-K6fZ8cTrAPrFMENHg/s1600/wedang+bajigur+-+Copy.jpg" imageanchor="1" style="clear: left; float: left; margin-bottom: 1em; margin-right: 1em;">
Memasuki Bulan November, sepertinya musim hujan akan tiba. Agar badan tetap bugar, menikmati segelas wedang bajigur cukup membuat badan menjadi hangat dan segar. Munuman tradisional ini terasa nikmat dengan aroma kopi yang khas, apalagi di seruput hangat saat gerimis datang, hmm.... Resep/dapur uji/foto: Budi Sutomo.
Wedang Bajigur
Bahan:
600 ml air
600 ml santan dari 1 butir kelapa
200 g gula jawa, iris halus
100 g gula pasir
2 lembar daun pandan, simpulkan
2 sdm kopi bubuk
¼ sdt garam halus
Cara Membuat:
1. Campur air, santan, gula pasir, gula jawa, daun pandan, kopi bubuk, dan garam. Masak dengan api kecil sambil diaduk-aduk hingga mendidih. Angkat, saring.
2. Siapkan gelas saji. Tuang wedang bajigur panas. Hidangkan.
Untuk 7 Porsi
Tip: Wedang bajigur bisa disajikan dengan manisan kolang-kaling, daging kelapa muda atau potongan roti tawar sebagai pelengkap penyajian.
Jangan Lupa:
Wedang Bajigur - Minuman Hangat Reviewed by Admin on Tuesday, November 1, 2011 Rating: 5
Wedang Bajigur - Minuman Hangat
Artikel ini diposting dari blog Informasi Terbaru 2013, Tuesday, November 1, 2011, at 7:13 AM dalam topik dan permalink https://terbaruinformasi.blogspot.com/2011/11/wedang-bajigur-minuman-hangat_1.html. 55.Subscribe to:Post Comments (Atom)
10 Tulisan Terakhir
My Blog List
Blog Archive
-
▼
2011
(361)
-
▼
November
(17)
- Made In Japan Sangat Cepat
- Cerita Gus Dur Soal Naik Kereta
- Kerbau
- Kirim Uang Pakai Pay Pal bisa via Facebook
- Rahasia Google
- Hal-Hal yg patut dipikirkan
- Hal Positif dari Merokok
- Jus dan Ramuan Herbal untuk Penyakit Hipertensi
- Sukses Membuat Martabak Manis
- Rahasia Sukses Membuat Kue Kembang Goyang
- Pastel Kering Mini
- Resep Kue Mangkuk
- Mengenal Bahan Pembuat Kue
- Gulai Cumi - Masakan Tradisional Indonesia
- Wedang Bajigur - Minuman Hangat
- Sambal Goreng Printil ( Kreni)
- Eclair
-
▼
November
(17)
Tulis Komentar Kamu dibawah, pada Comment as: pilih Name/URL atau pilih Anonymous.
0 Komentar untuk "Wedang Bajigur - Minuman Hangat"Post a Comment