Pemerintah dinilai diskriminatif memperlakukan debitur korban gempa Nias dibandingkan debitur korban gempa Yogya dan Jawa Tengah yang mendapat penghapusan utang kredit. Penilaian itu disampaikan Direktur Lembaga Studi dan Advokasi Kebijakan (Elsaka) kepada wartawan, Selasa (13/6) menanggapi pernyataan Menteri Negara Urusan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah tentang penghapusan kredit bagi para korban gempa di Yogya dan Jawa Tengah. Dikatakannya, seharusnya pemerintah tidak boleh membedakan para debitur korban gempa Nias dengan debitur korban gempa di Yogya dan Jawa Tengah yang dihapuskan hutang kreditnya oleh pemerintah. "Para debitur di Nias juga kan rakyat Indonesia dan mereka juga korban bencana gempa, yang tidak lagi mampu membangun usahanya sehingga tidak lagi mampu membayar hutang kreditnya di bank. Jadi sikap diskriminatif pemerintah itu sangatlah tidak wajar," ujar Panjaitan. Sehubungan dengan hal itu Elsaka mewakili 150 KK debitur korban gempa Nias dengan total kredit Rp 17,2 miliar melalui suratnya tertanggal 12 Juni 2006 kepada Gubernur Bank Indonesia juga meminta pemerintah dalam hal ini Bank Indonesia dan bank-bank kreditur bagi debitur korban gempa Nias untuk diberikan perlakuan khusus juga yaitu penghapusan hutang. Elsaka juga menilai meski gempa Nias telah 1 tahun lebih berlalu namun pemerintah dan perbankan dinilai belum melakukan penanganan yang konkrit bagi para debitir di Nias yaitu dengan memberikan perlakukan khusus bagi korban gempa sebagaimana peraturan Bank Indonesia No 7/5/2005 yaitu penghapusan kredit. (C4/o) Sumber: hariansib online, Rabu, 14 Juni 2006
Medan (SIB)
Home / / Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Debitur Korban Gempa Nias
Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Debitur Korban Gempa Nias
Update Wednesday, June 14, 2006 at 4:00 PM. by Informasi Terbaru 2013 Dalam topik
Jangan Lupa:
Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Debitur Korban Gempa Nias Reviewed by Admin on Wednesday, June 14, 2006 Rating: 5
Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Debitur Korban Gempa Nias
Artikel ini diposting dari blog Informasi Terbaru 2013, Wednesday, June 14, 2006, at 4:00 PM dalam topik dan permalink https://terbaruinformasi.blogspot.com/2006/06/pemerintah-dinilai-disktiminatif_14.html. 55.Subscribe to:Post Comments (Atom)
10 Tulisan Terakhir
My Blog List
Blog Archive
-
▼
2006
(336)
-
▼
June
(21)
- Nunca Mas Indonesia?
- Memasuki Hari Ke-3, 35 Penumpang KM Surya Makmur I...
- Kapal Surya Makmur Indah Tenggelam
- Kasus CPNS Nias Dilaporkan ke Polres Nias dan Kaja...
- BRR Diadukan Masyarakat Nias ke Tim Pengawas DPR
- Khutbah Terakhir Nabi Muhammad SAW
- WTO Kalap, Perundingan Dibalap
- Joel Rocamora di Kajian
- Radikalisasi Demokrasi
- Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Deb...
- Pengusaha Wisata Australia Lirik Nias dan Samosir
- WINAMP 5.1 TERBARU
- Penyaluran Raskin untuk Nias dan Nisel 100.634 RTM
- Serikat Buruh dan Gerakan Sosial Politik
- SMAN 3 T. Dalam, Nisel, Juara Dua Pidato Bahasa In...
- Adili Soeharto, Evaluasi Perkembangan Historis Ind...
- Merubah Windows Anda Dari Bajakan Menjadi Original
- Membangun Perlawanan Lokal yang Terorganisir
- 65% Wilayah Sumut Rawan Longsor
- Kuasa Lunak Amerika
- HIMNI Beri Dukungan Keinginan Nias Bergabung ke Pr...
-
▼
June
(21)
Tulis Komentar Kamu dibawah, pada Comment as: pilih Name/URL atau pilih Anonymous.
0 Komentar untuk "Pemerintah Dinilai Disktiminatif Memperlakukan Debitur Korban Gempa Nias"Post a Comment